November 1, 2022

Politap Berkolaborasi dengan Garda Animalia Soroti Fenomena Pertambangan Emas Tanpa Izin

KETAPANG – Senin (01/11/2022). Dalam rangka untuk menyuarakan dan bentuk sosialisasi terkait masalah pertambangan emas tanpa izin Garda Animalia selenggarakan kegiatan “Garda Animalia Road To Borneo”. […]
November 1, 2022

Politap Dukung Reklamasi Lahan Bekas Tambang Emas di Sungai Melayu Rayak

KETAPANG – Selasa (01/11/2022). Politeknik Negeri Ketapang (POLITAP) melaksanakan kegiatan pengabdian kepada masyarakat (PKM) dengan memberikan pelatihan pembuatan kompos dari tandan kosong kelapa sawit untuk mendukung […]
October 31, 2022

Direktur dan DPRD Kota Pontianak Brainstorming Peranan Teknologi Informasi Kembangkan Potensi Wisata dan Ekononi Kreatif

PONTIANAK – Senin (31/10/2022). Direktur Politeknik Negeri Ketapang Endang Kusmana mengadakan kunjungan kerja dalam rangka silaturahmi dan brainstorming peranan Teknologi Informasi dalam mengembangkan potensi wisata dan […]
October 27, 2022

Politap Ikuti Rakor Percepatan Alih Status Rumah Susun Mahasiswa Politap

JAKARTA – Kamis (27/10/2022). Koordinator non akademik dan Pengelola Barang milik negara menghadiri kegiatan rapat koordinasi percepatan alih status rumah Susun Perguruan Tinggi. Kegiatan ini dilaksanakan […]
October 26, 2022

Politap dan Yayasan Hasnur Banjarmasin Siap Kembangkan Kerjasama

BANJARMASIN – Rabu (26/10/2022). Direktur Politeknik Negeri Ketapang dan Ketua Jurusan Teknologi Informasi mengadakan kunjungan kerja ke Yayasan Hasnur Center di Banjarmasin, Kunjungan ini dalam rangka […]
October 25, 2022

Politap dan Poliban Belajar Bareng PBL

BANJARMASIN – Selasa (25/10/2022). Bertempat di kampus Politeknik Negeri Banjarmasin (Poliban), telah dilakukan belajar bersama penerapan Project Based Learning (PBL) dalam kegiatan Workshop  Project Based Learning (PBL) untuk Manajemen dan […]
October 25, 2022

Mahasiswa Politap Testimoni Dampak PBL di Politeknik Negeri Banjarmasin

BANJARMASIN – Selasa (25/10/2022). Kegiatan workshop Pembelajaran berbasis Project Based Learning yang dilaksanakan di Politeknik Negeri Banjarmasin (Poliban) menjadi tempat yang special bagi Deny Suryazi.  Mahasiswa […]
October 23, 2022

Distribusi Bantuan Sosial “Politap Peduli Banjir Ketapang” ke Dusun Sei Kelik Tuhe

KETAPANG – Minggu (23/10/2022). BEM Politap, KSR PMI Politap dan Racana Politap bersama Politap Peduli (Mapala BMRB) mendistribusikan bantuan sosial kepada korban banjir di Dusun Sei […]