November 6, 2023

Politap Sosialisasikan PP Tentang Disiplin PNS dan Permen Tentang PPKS Kepada Seluruh Pegawai

KETAPANG – Politeknik Negeri Ketapang (Politap) menggelar Sosialisasi PP Nomor 94 Tahun 2021 Tentang Disiplin PNS dan Permendikbud Nomor 30 Tahun 2021 Tentang PPKS, di Lingkungan […]
November 2, 2023

Dosen Politap Berikan Materi Pelatihan dan Praktik Pengolahan Ikan Kepada Masyarakat Ketapang

KETAPANG – Dosen Politeknik Negeri Ketapang (Politap) menjadi pemateri dalam Pelatihan ‘Diversifikasi Olahan Hasil Perikanan untuk Meningkatkan Nilai Tambah dan Daya Saing’ pada Kamis, 2 November […]
October 31, 2023

9 Mahasiswa Berprestasi Politap Terima Beasiswa Cargill Cares

KETAPANG – Sebanyak 9 (sembilan) mahasiswa berprestasi Politeknik Negeri Ketapang (Politap) menerima bantuan pendidikan program beasiswa “Cargill Cares” dari PT Cargill, pada Selasa (31/10/23). Bertempat di […]
October 27, 2023

Tingkatkan Mutu Pendidikan, Politap Bentuk Tim Pengelola Program Penelusuran Lulusan

KETAPANG – Berdasarkan Surat Keputusan (SK) Direktur Politeknik Negeri Ketapang Nomor: 986/PL39/KP/AK/2023, Politap membentuk tim pengelola program penelusuran lulusan (tracer study). Tujuan dibentuknya tim ini adalah […]
October 24, 2023

Konsorsium Politeknik Negeri di Kalbar Gelar Kick Off dan Diskusi Publik, Luncurkan Program Penguatan Ekosistem Kemitraan

PONTIANAK – Konsorsium Politeknik Negeri di Kalbar (Politeknik Negeri Pontianak, Politeknik Negeri Sambas, dan Politeknik Negeri Ketapang) menggelar kegiatan Kick Off dan Diskusi Publik “Program Penguatan […]
October 4, 2023

Politap Gelar Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1445H, Hadirkan KH. Jema’ie Sebagai Penceramah

KETAPANG – Politeknik Negeri Ketapang (Politap) menggelar peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW tahun 1445 H/2023 M, pada Rabu pagi, 4 Oktober 2023, bertempat di Gedung Kuliah […]
September 20, 2023

Politap Terima Penghargaan Satker dengan Nilai IKPA Terbaik dari DJPb Kalbar

KETAPANG – Politenik Negeri Ketapang (Politap) raih penghargaan dari Direktorat Jenderal Perbendaharaan Kalimantan Barat (DJPb Kalbar), Rabu (20/09/2023). Politap meraih Peringkat 2 Satker dengan nilai IKPA […]